Setahun Pemerintahan, Sekolah Rakyat Jadi Investasi Jangka Panjang Menuju Indonesia Emas 2045

Jakarta — Memasuki tahun pertama pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka, berbagai terobosan di sektor pendidikan mulai menunjukkan arah yang jelas dan berpihak pada rakyat kecil. Salah satu program yang kini menjadi sorotan positif adalah Sekolah Rakyat, inisiatif yang dirancang sebagai investasi jangka panjang dalam memutus rantai kemiskinan secara sistemik dan…

Read More

Indonesia Terus Catat Pertumbuhan Positif, Masyarakat Harus Waspadai Narasi Pelemahan Ekonomi

Oleh Andini Setyaningsih )* Perekonomian Indonesia kembali menunjukkan performa yang solid pada kuartal I tahun 2025, dengan mencatat pertumbuhan sebesar 4,87 persen (yoy). Capaian ini menempatkan Indonesia sebagai negara dengan pertumbuhan ekonomi tertinggi kedua di antara negara-negara anggota G20, hanya berada di bawah Tiongkok yang tumbuh sebesar 5,4 persen. Peringkat ini menjadi bukti bahwa fundamental…

Read More

Pemerintah Segera Bentuk Badan Otorita untuk Proyek Tanggul Laut Raksasa

Oleh: Rendy Putra Wijaya Pemerintah tengah bersiap membentuk Badan Otorita Tanggul Laut Raksasa demi mewujudkan pembangunan tanggul laut raksasa yang membentang di pesisir utara Pulau Jawa. Komitmen ini memperlihatkan tekad kuat untuk segera menuntaskan persoalan yang telah mengendap selama puluhan tahun.  Prasetyo Hadi selaku Menteri Sekretaris Negara menegaskan bahwa pembentukan badan otorita itu masih dalam…

Read More

Istana: Kami Siapkan 13 Titik Hiburan Rakyat di Hari Pelantikan Prabowo-Gibran

Sebanyak 13 panggung hiburan akan disiapkan untuk memeriahkan proses transisi pemerintah pada Minggu, 20 Oktober 2024. Panggung itu akan didirikan sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin. “Kurang lebih ada 13 titik bersama dengan BUMN, bersama dengan BUMD DKI Jakarta untuk bisa masyarakat datang merayakan pelantikan Bapak Presiden yang tadi kami sampaikan,” ujar Kepala Sekretariat Presiden (Kasetpres) Heru Budi Hartono, di Kompleks Istana…

Read More

TNI-Polri Komitmen Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat

Oleh: Naufal Rizkyan )* Situasi keamanan nasional menjadi perhatian utama pemerintah di tengah meningkatnya dinamika sosial beberapa waktu terakhir. Presiden Prabowo Subianto secara langsung memanggil Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo untuk melakukan evaluasi menyeluruh mengenai perkembangan yang terjadi. Dalam pertemuan itu, Presiden menekankan pentingnya langkah konkret untuk memastikan keamanan…

Read More

Pembangunan PLTS 100 GW Perkuat Swasembada Energi dan Serap Tenaga Kerja

Pangkalpinang – Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) dengan kapasitas 100 gigawatt (GW) menjadi salah satu langkah strategis untuk memperkuat swasembada energi nasional sekaligus menyerap tenaga kerja. Program ini tidak hanya menghadirkan energi bersih, tetapi juga memberikan dampak positif bagi masyarakat, khususnya di sektor pertanian dan lingkungan. Division Head of Corporate Social Responsibility MIND ID,…

Read More

Pemerintah Pastikan Kesiapan Pemungutan Suara Ulang Aman dan Demokratis

Jakarta – Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada 2024 gelombang pertama akan digelar pada Sabtu, 22 Maret 2025, di empat daerah, yaitu Siak, Riau; Barito Utara, Kalimantan Tengah; Bangka Barat, Kepulauan Bangka Belitung; dan Magetan, Jawa Timur. Pemerintah melalui Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) memastikan kesiapan PSU agar berjalan aman, transparan, dan…

Read More

Program MBG Tingkatkan SDM Papua yang Unggul di Masa Depan

Oleh : Manuel Bonay )* Program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi angin segar bagi peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) di seluruh pelosok negeri, termasuk di Papua. Di tengah tantangan geografis dan keterbatasan infrastruktur, kehadiran MBG membawa harapan baru untuk mempersempit ketimpangan sosial dan pendidikan di wilayah timur Indonesia. Papua, dengan kekayaan alam yang luar…

Read More

Keberhasilan Menekan Laju Inflasi dan Pemulihan Ekonomi Pasca Pandemi Prestasi Kerja Jokowi Dua Periode

Oleh: Khairunisa Rahma)* Keberhasilan dalam upaya menekan laju inflasi dan mewujudkan pemulihan ekonomi khususnya pasca pandemi Covid-19 merupakan prestasi kerja yang sangat gemilang dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) selama dua periode kepemimpinannya. Terbukti bahwa angka inflasi di Indonesia tidak sampai terjadi kontraksi yang tinggi dan mampu untuk terus tertekan serta bagaimana cepatnya pemulihan ekonomi pasca adanya pandemi Covid-19,…

Read More

Harga Pangan Diawasi Ketat, Pemerintah Pastikan Stabilitas Hingga Lebaran 2025

JAKARTA – Pemerintah terus memperketat pengawasan harga pangan guna memastikan stabilitas harga selama Ramadan hingga Lebaran 2025. Berbagai langkah strategis telah disusun, termasuk kolaborasi lintas kementerian serta pelaksanaan operasi pasar demi menjaga harga tetap terkendali di bawah Harga Eceran Tertinggi (HET). Deputi Bidang Koordinasi Informasi dan Evaluasi Komunikasi Kantor Komunikasi Kepresidenan, Fritz Edward Siregar, menegaskan…

Read More