Mengapresiasi Komitmen Aparat Keamanan Jaga Netralitas Demi  Pemilu Damai

Oleh: Susi Setyaningsih)* Pemilu 2024 menjadi momentum penting bagi bangsa Indonesia, dan keterlibatan Polri sebagai penjaga keamanan mengemban tanggung jawab sangat besar. Polri memiliki peran penting dalam menjaga ketertiban dan keamanan, terutama saat berlangsungnya pemilihan umum. Dalam menjalankan tugasnya, Polri memiliki komitmen untuk tetap tegas dan netral. Tegas, dalam artian penerapan hukum yang adil tanpa…

Read More

Mendukung Kolaborasi Masyarakat dan Media Tangkal Hoax Jelang Pemilu 2024

Oleh: Silvia. A. Pamungkas )* Pemilihan umum atau pemilu adalah puncak dari sistem demokrasi. Rakyat diberikan kesempatan untuk memilih wakil-wakil pemimpin dalam pemerintahan untuk menentukan arah bangsa kedepannya. Tentu saja, pemilu ini begitu penting karena kebijakan-kebijakan bagi pemimpin yang terpilih akan memberikan dampak bagi kehidupan masyarakat kedepannya. Masyarakat akan dihadapkan pada pemilihan umum tersebut, pada tanggal 14 Februari 2024. Pemilu 2024 di Indonesia, dengan segala kemajuan teknologi dan komunikasi yang dimilikinya, membawa harapan…

Read More

Junjung Supremasi Sipil, RUU TNI Tidak Melanggar Prinsip Demokrasi

JAKARTA — Revisi Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (TNI) menjadi langkah strategis dalam memperkuat pertahanan negara serta meningkatkan profesionalisme prajurit. Pemerintah menegaskan bahwa revisi ini tetap menjunjung tinggi supremasi sipil dan tidak bertentangan dengan prinsip demokrasi. Kapuspen TNI, Mayjen TNI Kristomei Sianturi, menegaskan bahwa revisi UU TNI bertujuan menyempurnakan tugas pokok…

Read More

Tokoh Agama Tegaskan Anarkisme Bertentangan dengan Nilai Luhur Bangsa

Jakarta – Gelombang aksi demonstrasi yang terjadi sejak akhir Agustus 2025 masih berlangsung di berbagai daerah. Ini berawal dari penolakan terhadap isu kenaikan gaji anggota DPR RI, namun kini melebar menjadi gerakan nasional dengan melibatkan ribuan mahasiswa, buruh, hingga komunitas ojek online. Situasi ini memunculkan kekhawatiran akan potensi gangguan terhadap stabilitas pemerintahan jika aksi tidak…

Read More

Peningkatan Infrastruktur di Bali Bukti Komitmen Indonesia Siap Selenggarakan WWF 2024

Oleh : Davina G World Water Forum Ke-10 di Bali pada 18-24 Mei 2024 diharapkan akan menghasilkan berbagai solusi masalah air termasuk sanitasi dan bencana alam terkait air, serta menghasilkan kebijakan yang berdampak langsung ke masyarakat di negara-negara peserta forum. Maka dari itu, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada jajarannya mempersiapkan dengan baik ketersediaan infrastruktur…

Read More

Antusiasme Masyarakat Menyambut Pelantikan Prabowo-Gibran dan Optimisme Menyukseskan Program Pemerintahan Baru

Jakarta – Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Prabowo-Gibran disambut dengan antusiasme luar biasa dari masyarakat Indonesia. Kegiatan yang digelar dalam bentuk pesta rakyat ini tidak hanya menjadi ajang perayaan, tetapi juga mengekspresikan optimisme masyarakat terhadap program-program yang akan dijalankan oleh pemerintahan baru. Direktur Rumah Politik Indonesia, Fernando Emas menyatakan antusiasme masyarakat menyambut pelantikan Prabowo-Gibran mencerminkan…

Read More

Pemerintah Komitmen Tingkatkan Pelayanan Demi Wujudkan Pemerataan Ekonomi

Oleh : Nandia Abela Cahya )* Pemerintah menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan demi mewujudkan pemerataan ekonomi di seluruh Indonesia. Berbagai langkah strategis telah diambil untuk memastikan layanan publik yang berkualitas dan pembangunan yang merata, baik di perkotaan maupun perdesaan. Upaya ini sejalan dengan visi pemerintahan yang ingin memastikan setiap warga negara mendapatkan akses yang setara…

Read More

Tegas Berantas Judi Daring, 228 Ribu Penerima Bansos Dicoret Pemerintah

Jakarta – Pemerintah menunjukkan ketegasan dalam memberantas praktik judi daring dengan mencoret 228 ribu nama dari daftar penerima bantuan sosial (bansos). Langkah ini diambil setelah ditemukannya indikasi keterlibatan mereka dalam aktivitas judi daring, hasil kerja sama antara Kementerian Sosial dan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Menteri Sosial Saifullah Yusuf menegaskan, langkah ini merupakan…

Read More

Mendukung Ekonomi Biru Untuk Pembangunan Berkelanjutan

Oleh: Indriani Nova )* Ekonomi biru (blue economy) merupakan pendekatan pembangunan ekonomi yang mengedepankan keberlanjutan dalam pemanfaatan sumber daya alam, khususnya yang berkaitan dengan ekosistem laut dan perairan. Konsep ini berfokus pada peningkatan kesejahteraan ekonomi masyarakat tanpa mengorbankan kesehatan ekosistem, sehingga dapat memberikan manfaat jangka panjang bagi generasi mendatang. Salah satu alasan utama apresiasi terhadap…

Read More

Program Asta Cita, Kunci Perdamaian dan Kemajuan Pemerintahan Prabowo-Gibran di Tanah Papua

Papua – Pemerintahan Prabowo-Gibran terus menunjukkan komitmennya untuk mewujudkan Papua yang damai dan sejahtera. Salah satu upaya terbaru yang dicanangkan adalah peluncuran program Asta Cita yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Papua, serta mengatasi berbagai persoalan yang selama ini menghambat kemajuan wilayah tersebut. Program Asta Cita diharapkan dapat membawa perubahan signifikan bagi masyarakat Papua, baik…

Read More