Pemerintah Gencarkan Pembangunan Demi Kesejahteraan Masyarakat Papua
Oleh : Saby Kossay )* Pemerintah terus menggencarkan pembangunan untuk terciptanya Papua yang jauh lebih sehat, cerdas dan produktif. Dalam mewujudkan hal tersebut, memang percepatan pembangunan menjadi sangat penting. Salah satu langkah yang diambil oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Papua Barat dan Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) adalah…