Indonesia Jalin Kerja Sama dengan Prancis Dorong Pembangunan Ekonomi Inklusif dan Berkelanjutan

Oleh: Wahyu Gunawan Indonesia terus menunjukkan komitmennya dalam membangun perekonomian yang tangguh, inklusif, dan berkelanjutan melalui kerja sama strategis dengan berbagai negara, termasuk Prancis. Dalam upaya memaksimalkan potensi pertumbuhan ekonomi, pemerintah Indonesia secara aktif membuka peluang kemitraan yang tidak hanya menguntungkan secara bilateral, tetapi juga berkontribusi pada stabilitas kawasan dan dunia. Presiden Prabowo Subianto menyambut…

Read More

Pemerintah Hormati Proses Gugatan UU TNI ke MK, Bukti Negara Demokrasi

Oleh Dwita Arya Mulia )* Proses revisi Undang-Undang Tentara Nasional Indonesia (UU TNI) yang telah disahkan oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memang menyita perhatian publik. Tak berselang lama setelah pengesahan, sejumlah pihak mengajukan judicial review ke Mahkamah Konstitusi (MK). Tentu, hal ini menjadi bagian dari dinamika demokrasi yang sehat di Indonesia. Pemerintah pun merespons dengan…

Read More

Daya Tahan Ekonomi Indonesia Stabil Bukti Keberhasilan Kebijakan Pemerintah

Oleh : Ricky Rinaldi Di tengah ketidakpastian ekonomi global, Indonesia tetap menunjukkan ketahanan luar biasa. Dunia masih berjuang menghadapi dampak pandemi, krisis geopolitik, dan lonjakan inflasi yang melanda banyak negara. Namun, Indonesia berhasil menjaga stabilitas ekonomi dan mencatat pertumbuhan positif. Semua ini adalah hasil dari kebijakan pemerintah yang tepat sasaran serta kerja sama seluruh elemen…

Read More

Pemerintah Terus Jajaki Kemungkinan Investasi dalam Pembangunan IKN

Jakarta – Pemerintah Indonesia terus berupaya mempercepat pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) sebagai pusat pemerintahan baru yang modern, inovatif, dan berkelanjutan. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, langkah strategis dilakukan dengan membuka peluang investasi dari berbagai sektor, baik domestik maupun internasional, untuk memastikan keberhasilan proyek ini. Juru Bicara Kantor Komunikasi Kepresidenan, Dedek Prayudi mengatakan pembangunan Ibu…

Read More

Mengapresiasi BIN dan Aparat Keamanan Sukseskan WWF ke-10 di Bali

Oleh: Didit Darmawan Bali kembali menjadi pusat perhatian internasional sebagai tuan rumah World Water Forum (WWF) ke-10, sebuah acara internasional penting yang membahas berbagai isu terkait pengelolaan air. Kesuksesan acara ini tidak hanya mencerminkan kemampuan Indonesia dalam menyelenggarakan acara internasional, tetapi juga menunjukkan komitmen kuat dari Badan Intelijen Negara (BIN) dan aparat keamanan lainnya dalam memastikan keamanan dan kelancaran…

Read More

Aksi Indonesia Gelap Rentan Ditunggangi Pihak Tidak Bertanggung Jawab

Oleh: Elvita Alfi Aksi “Indonesia Gelap” yang terjadi dalam beberapa hari terakhir perlu menjadi perhatian bersama agar tidak dimanfaatkan oleh pihak-pihak yang ingin menciptakan instabilitas. Pemerintah telah bekerja keras menjaga ketertiban dan stabilitas nasional, sehingga aksi yang berpotensi mengganggu keamanan harus diwaspadai agar tidak merugikan masyarakat luas. Aksi ini, yang pada awalnya bertujuan untuk menyuarakan…

Read More

AMANAH sebagai Program Strategis Pemerintah Lahirkan Potensi Pemuda Harapan Masa Depan Industri Daerah

Oleh: Madi Al-Hadi Aceh Youth Creative Hub (AYCH) atau Aneuk Muda Aceh Unggul dan Hebat (AMANAH) sebagai salah satu program strategis unggulan pemerintah melalui inisiasi Badan Intelijen Negara (BIN) berhasil melahirkan potensi para pemuda selaku harapan masa depan untuk perkembangan dan kemajuan industri daerah. Dengan berbagai macam bekal melalui didikan dan pelatihan dalam AMANAH, para pemuda…

Read More

Mewaspadai Provokasi Pasca Penetapan Hasil Pemilu 2024

Oleh : Dhita Karuniawati )* Setelah proses Pemilihan Umum (Pemilu) yang telah melalui sejumlah tahapan, beberapa waktu lalu KPU mengumumkan pasangan presiden dan wakil presiden, DPD, DPR yang terpilih. Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) telah mengumumkan dan menetapkan hasil Pemilu pada 20 Maret 2024. Pengumuman hasil Pemilu tersebut mencakup pengumuman hasil rekapitulasi nasional…

Read More

Bali Basin Action Agenda Jadi Bukti Konkret Kerja Sama di WWF ke-10

Bali – Berbagai komitmen antar dunia dihasilkan dalam forum World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali. Salah satunya yakni peluncuran Bali Basin Action Agenda yang membahas lima tingkatan proses politik, terkait dengan otoritas wilayah sungai dan perairan. Panduan dalam dokumen ini diyakini dapat memberikan hasil konkret, berupa komitmen dan praktik baik yang mendukung pengelolaan wilayah…

Read More

DPR RI Sahkan Revisi UU TNI, Disetujui oleh Peserta Sidang Paripurna

Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI resmi mengesahkan revisi Undang-Undang (RUU) Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (TNI) menjadi undang-undang. Pengesahan ini dilakukan melalui sidang paripurna di Gedung DPR RI, Jakarta, pada Kamis (20/3/2025). Sidang tersebut dipimpin oleh Ketua DPR RI, Puan Maharani, didampingi Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad, Adies…

Read More