Presiden Jokowi Wujudkan Pembangunan IKN Sebagai Kota Masa Depan

Oleh: Farhan Zhafran)* Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur menjadi salah satu proyek strategis pemerintahan Presiden Joko Widodo. IKN dirancang sebagai kota masa depan yang inovatif, hijau, dan modern, menjadi simbol kemajuan Indonesia dalam pembangunan infrastruktur berkelanjutan. Langkah Jokowi untuk memindahkan ibu kota dari Jakarta ke Kalimantan didorong oleh kebutuhan untuk mengatasi berbagai…

Read More

Ancam Keselamatan Warga Sipil di Papua, KST Harus Ditumpas

Oleh : Nhoplent Gloria Kapayai )* Kelompok Separatis dan Teroris (KST) sama sekali tidak berhenti melancarkan berbagai macam aksi kebiadaban dan kekejian yang sama sekali tidak manusiawi. Masyarakat pun mendukung penuh tindakan aparat keamanan untuk memberantas gerombolan separatis tersebut. KST Papua dilaporkan kembali melakukan penyerangan dengan membakar gedung SMPN 1 Gome dan rumah adat di…

Read More

Tokoh Adat Papua Ajak Warga Menjaga Tanah Papua Tetap Damai dari Ancaman OPM

PAPUA — Organisasi Papua Merdeka (OPM) hingga saat ini masih terus melakukan aksi kejinya dengan menganiaya, meneror, hingga membunuh masyarakat sipil maupun aparat keamanan. Tokoh Adat Papua, Yanto Eluay berharap agar TNI-Polri dapat berkomitmen untuk melakukan perlawanan dan menindak tegas aksi-aksi yang berdampak pada rusaknya kedamaian di Tanah Papua. “TNI dan Polri harus melakukan koordinasi…

Read More

Indonesia Memiliki Peran Strategis Dalam Pertemuan Forum Indonesia-Afrika

Bali – Forum Indonesia-Afrika (IAF) ke-2 diselenggarakan pada tanggal 1-3 September 2024 di Bali. Forum Indonesia Afrika ini menjadi forum strategis untuk menunjukkan peran serta kepemimpinan Indonesia di Afrika. Hal ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Informasi dan Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri, Siti Nugraha Mauludiah. “Forum strategis bagi Indonesia untuk semakin menunjukkan peran dan kepemimpinannya…

Read More

Ketidakpuasan Hasil Pilkada Harus Diselesaikan Melalui Mekanisme Hukum

Oleh : Dirandra Falguni )* Pilkada Serentak 2024 telah mencatat sejarah baru dalam perjalanan demokrasi Indonesia. Sebanyak 37 provinsi, 415 kabupaten, dan 93 kota, telah melaksanakan pemungutan suara pada 27 November 2024. Sebagai salah satu Pemilu lokal terbesar di dunia, Pilkada ini mencerminkan komitmen bangsa untuk membangun demokrasi yang lebih matang.  Namun, seperti halnya pesta…

Read More

WFA Ubah Pola perjalanan dan Cegah Kepadatan Arus Mudik Lebaran dan Nyepi

Oleh: Rahmat Affandi Ghozali (* Libur panjang Lebaran selalu identik dengan fenomena arus mudik yang padat dan kemacetan lalu lintas yang luar biasa. Tahun ini, tantangan semakin bertambah dengan berimpitannya Hari Raya Idul Fitri dan Hari Raya Nyepi, yang berpotensi menyebabkan penumpukan perjalanan lebih signifikan dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Namun, ada secercah harapan dari kebijakan Work…

Read More

Strategi Pemerintah Negoisasi Tarif Trump Buka Peluang Transformasi Ekonomi Nasional

Oleh : Aldia Putra )* Pemerintah Indonesia melangkah tegas dalam merespons kebijakan tarif dagang yang diberlakukan Amerika Serikat (AS) awal April 2025. Alih-alih memilih jalan retaliasi, pemerintah lebih mengutamakan pendekatan diplomatik dengan menginisiasi negosiasi strategis yang kini memasuki tahap teknis.  Berkat negosiasi yang pemerintah RI lakukan dengan Amerika Serikat, hal tersebut membantu semakin mendorong terwujudnya…

Read More

Pemerintah Realisasikan Asrama Mahasiswa Nusantara untuk Tingkatkan Kualitas Pendidikan Tinggi

Manado – Pemerintah terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan kualitas pendidikan tinggi di Indonesia melalui program strategis unggulan, Asrama Mahasiswa Nusantara (AMN). Program yang diinisiasi oleh Badan Intelijen Negara (BIN) ini telah memberikan banyak manfaat, terutama bagi para generasi muda. Presiden Joko Widodo menegaskan pentingnya pendidikan tinggi dalam mencetak sumber daya manusia (SDM) yang unggul…

Read More

Kenaikan PPN Menguntungkan Semua Lapisan Masyarakat

Jakarta,– Pemerintah telah mengumumkan rencana implementasi kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen yang akan berlaku efektif pada 1 Januari 2025. Kebijakan ini diambil sebagai bagian dari amanah Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (UU HPP) yang mengatur bahwa tarif PPN 12 persen harus diterapkan paling lambat pada awal tahun mendatang….

Read More

Presiden Jokowi Buka ISF 2024: Indonesia Siap Pimpin Revolusi Energi Hijau Dunia!

Jakarta – Indonesia Sustainability Forum (ISF) 2024 dibuka secara resmi oleh Presiden Joko Widodo di Jakarta Convention Center, Jakarta, pada 5 September 2024. Acara ini menggarisbawahi komitmen Indonesia dalam mendukung pembangunan ekonomi hijau dan transisi energi, di tengah meningkatnya tantangan krisis iklim global. ISF menjadi platform penting bagi negara-negara untuk memperkuat kolaborasi dalam upaya mencapai…

Read More