Ratusan Anak Muda Banjiri Museum ANRI, Siap Menangkan Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024
Jakarta – Ratusan anak muda yang didominasi generasi milenial dan Gen Z menyambut kedatangan pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD dalam deklarasi mereka sebagai Capres-Cawapres di Museum Arsip Nasional RI (ANRI) Jakarta, Rabu (18/10) malam. Acara tersebut dihadiri oleh para relawan dan simpatisan pendukung Ganjar Pranowo dan Mahufd MD. Para relawan kompak mengenakan seragam berwarna putih dan…