Keberhasilan Program AMANAH Angkat Identitas dan Budaya LokalOleh Cut Naila Febriana )*
Program Aneuk Muda Aceh Unggul dan Hebat (AMANAH) telah menjadi salah satu inisiatif penting yang memberikan dampak positif signifikan bagi perkembangan bakat dan kreativitas anak muda di Aceh. Program ini mendapat dukungan langsung dari pemerintah pusat melalui Badan Intelijen Negara (BIN), kini menjadi bukan hanya sebuah ajang untuk menyalurkan bakat, tetapi juga menjadi simbol kebangkitan…