Mewaspadai Penyusupan Paham Radikal di Lingkungan Pendidikan

Oleh : Junika Karmila)* Pendidikan adalah fondasi bagi perkembangan masyarakat yang beradab. Namun, di era globalisasi ini, ancaman penyusupan paham radikal menjadi perhatian serius yang mengancam dunia pendidikan, khususnya di kalangan remaja. Fenomena ini bukan hanya menjadi isu nasional, tetapi juga global, mengingat dampaknya yang dapat merusak tatanan sosial dan kebudayaan suatu bangsa. Paham radikal sering…

Read More

Hormati Sidang Sengketa Pemilu sebagai Cermin Kedewasaan Berdemokrasi

Oleh: Silvia Anggun P )* Pemilihan umum (Pemilu) adalah puncak dari proses demokrasi di suatu negara. Setelah pemungutan suara selesai, sering kali muncul sengketa terkait hasil Pemilu. Sidang sengketa Pemilu menjadi wahana bagi peserta Pemilu untuk menyelesaikan perselisihan secara hukum. Proses ini bukan hanya sekadar bentuk pertanggungjawaban hukum, tetapi juga cerminan dari kedewasaan demokrasi suatu…

Read More

Pemilu Damai Wujud Kematangan Berdemokrasi

Oleh: Puteri Nababan* Pemilihan umum (Pemilu) menjadi salah satu tonggak penting dalam kehidupan berdemokrasi suatu negara. Proses ini bukan hanya sekadar menentukan pemimpin dan wakil rakyat, tetapi juga menciptakan panggung demokrasi yang sehat dan berfungsi. Oleh karena itu, penting bagi pemilu untuk berjalan dengan aman dan damai, menciptakan iklim yang kondusif bagi seluruh masyarakat. Pemilu…

Read More

Mengecam Aksi Bengis OPM Teror Tenaga Medis Hingga Guru di Papua

Oleh : Septi Paramita Papua, salah satu provinsi di ujung timur Indonesia, dikenal dengan keindahan alamnya yang memukau dan kekayaan budaya yang beragam. Namun, di balik pesona alam yang memanjakan mata, terdapat luka yang mendalam akibat aksi kekerasan yang terus menghantui wilayah ini. Salah satu kelompok yang sering dikaitkan dengan kekerasan di Papua adalah Organisasi…

Read More

Pemuda Tentukan Arah Bangsa Lewat Pemilu 2024

Oleh : Devi Putri Anjani )* Pemilihan Umum (Pemilu) tak hanya sekadar proses demokratis untuk menentukan pemimpin, tetapi juga momentum krusial yang memperlihatkan betapa pentingnya peran generasi muda dalam membentuk arah dan masa depan suatu negara.  Seiring dengan perkembangan zaman, data yang disampaikan oleh August Mellaz, seorang anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU), pada bulan Juni…

Read More

Revisi KUHAP Usung Keadilan Restoratif

Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI memastikan akan melanjutkan pembahasan RUU KUHAP yang dinilai sebagai langkah strategis dalam reformasi sistem peradilan pidana nasional. Ketua Komisi III DPR, Habiburokhman, mengatakan bahwa pembahasan akan dilakukan secara intensif dan ditargetkan rampung dalam waktu singkat. “Jadi paling lama dua kali masa sidang. Kalau bisa satu kali masa sidang…

Read More

Muhammadiyah dan MUI Apresiasi Satu Dekade Kerja Keras Presiden Jokowi Bangun Indonesia

Jakarta – Sekjen Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Prof. Abdul Mu’ti mengungkapkan rasa terima kasih atas kerja keras Presiden Jokowi dan jajarannya selama 10 tahun membangun Indonesia. “Kami menyampaikan apresiasi atas kinerja yang telah beliau kerjakan selama 10 tahun memimpin Indonesia yang terbukti dengan kemajuan signifikan Indonesia di berbagai sektor secara merata,” ujar Abdul Mu’ti. Abdul Mu’ti menekankan…

Read More

Presiden Jokowi Sambut Delegasi IAF II dan HLF MSP dalam Welcoming Dinner

Bali – Presiden Joko Widodo menyambut delegasi Indonesia Africa Forum (IAF) Kedua dan High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnerships (HLF MSP) dalam acara yang digelar di Intercontinental Bali Resort. Dalam sambutannya, Presiden Jokowi mengucapkan selamat datang kepada para delegasi kedua forum internasional tersebut “Selamat datang di Bali, Indonesia. Terima kasih atas kehadiran Anda semua di Forum…

Read More

Tunjuk Mahfud MD Sebagai Cawapres Ganjar, Megawati Ambil Langkah Tepat

Jakarta – Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengatakan dirinya telah melakukan pertimbangan yang matang untuk memutuskan Mahduf MD sebagai calon wakil presiden pendamping Ganjar Pranowo. Pengumuman ini disampaikan Megawati secara langsung pada Rabu, 18 Oktober 2023 dalam kegiatan DPP PDIP di Jalan Diponegoro, Jakarta Pusat.“Dengan mengucapkan Bismillahirohmanirohim maka calon wakil presiden…

Read More

Gotong Royong Mencegah Provokasi SARA Menjelang Pilkada 2024

Oleh : Dwi Cahya Alfarizi )* Pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak pada 27 November 2024, merupakan momen penting bagi seluruh warga Indonesia. Namun, kita harus waspada terhadap potensi konflik antarkelompok dan warga yang bisa muncul, terutama karena isu agama yang diangkat oleh beberapa pihak.  Mencegah provokasi suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA) bukan hanya tanggung jawab individu, tetapi juga…

Read More