Sejumlah Pihak Dukung Penyelenggaraan WWF Ke-10 di Bali
Oleh: Agung Wijayanto )* Indonesia merupakan negara Asia Tenggara pertama yang menjadi tuan rumah World Water Forum (WWF) atau Forum Air Sedunia tanggal 18-25 Mei 2024 mendatang yang akan dihadiri oleh sekitar 30-50 ribu peserta dari berbagai negara. WWF adalah pertemuan internasional terbesar yang melibatkan berbagai pemangku kepentingan di bidang sumber daya air, mulai dari pemimpin politik, pemerintah,…