Relawan Ganjarkeun Gelar Deklarasi, pasang Target Kemenangan 59 Persen Ganjar-Mahfud di Jawa Barat

Oleh: Benny Syahputra )* Sebanyak ratusan Relawan Ganjarkeun Jabar di Kota Bandung menggelar deklarasi dukungan kepada pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD. Semakin deras aliran dukungan dari berbagai elemen masyarakat di Jawa Barat tersebut menjadikan adanya target kemenangan hingga 59 persen bagi pasangan duet itu tentunya bukan sebuah hal yang mustahil untuk terwujudkan. Secara resmi relawan…

Read More

Masyarakat Patut Waspadai Hoaks dan Politik Adu Domba Jelang Pemilu 2024

Oleh : Haikal Fathan Akbar )*  Seluruh elemen masyarakat dari berbagai kalangan patut untuk terus meningkatkan kewaspadaan diri mereka dalam menghadapi penyebaran berita bohong atau informasi hoaks dan juga adanya penggunaan politik adu domba, utamanya menjelang pelaksanaan Pemilu pada tahun 2024 mendatang.  Pihak penyelenggara Pemilihan Umum (Pemilu) terus meminta kepada seluruh masyarakat dari berbagai macam…

Read More

Apresiasi Penegakan Hukum dan Pencegahan Terhadap Praktik Judi Online

Kasus atau krisis judi online di Indonesia telah mencapai tingkat gawat darurat, mengancam berbagai aspek kehidupan masyarakat. Masalah ini semakin memprihatinkan karena korban yang jatuh semakin masif, termasuk generasi muda yang terjerat sejak usia dini hingga menyebabkan hilangnya nyawa. Penegakan hukum terhadap praktik judi online patut diapresiasi. Pemerintah dan aparat keamanan telah menunjukkan komitmen serius…

Read More

PPLN Kualalumpur Tegaskan Tidak Ada Intervensi Intelijen Dalam Proses Pemilu

Jakarta – PPLN Kualalumpur melakukan komunikasi secara intens dengan KPU RI terkait kelancaran proses Pemilu, termasuk mengklarifikasi isu-isu hoax yang beredar di media sosial. Ketua (Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Kuala Lumpur, Umar Faruk mengatakan bahwa video-video yang beredar dan viral di media sosial terkait dengan isu pencurian surat suara, penyuapan pihak POS Malaysia untuk…

Read More

Mendukung Sinergitas Lintas Sektor Antisipasi Daerah Rawan Konflik Saat Pemilu 2024

Oleh: Silvia. A. Pamungkas )* Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) telah memetakan lima daerah yang menjadi rawan tinggi dalam pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Kelima daerah tersebut adalah Sulawesi Utara, Jawa Barat, Maluku Utara, DKI Jakarta, dan Papua. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, dalam Doorstop Dialog Publik dengan tema Pilpres 2024:…

Read More

Hadapi Tarif Trump dan Pelemahan Rupiah, Presiden Prabowo Ajak Masyarakat Tenang dan Percaya Diri

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, mengajak masyarakat tetap tenang dalam menyikapi kebijakan tarif impor dari Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, serta pelemahan nilai tukar rupiah. Ia menegaskan bahwa Indonesia memiliki kekuatan untuk menghadapi tantangan ekonomi global. Kebijakan Trump yang menaikkan tarif impor terhadap sejumlah negara, termasuk Indonesia, dinilai Prabowo sebagai langkah yang wajar dalam rangka…

Read More

Pasca Sukses Dibuka Oleh Presiden Jokowi, PON XXI Hadirkan Produk AMANAH Sebagai Pilihan Souvenir Khas Aceh

Aceh – Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana Joko Widodo, secara resmi membuka Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI di Stadion Harapan Bangsa, Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh, Dalam gelaran acara yang berlangsung di Aceh tersebut, komunitas Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (AMANAH) ikut ambil bagian dengan menampilkan produk-produk UMKM dan souvenir khas Aceh. Melalui booth…

Read More

Revisi UU UMKM Wujudkan Ekosistem Usaha Mikro yang Lebih Kuat dan Kompetitif

Oleh : Andri Lesmana )* Di tengah dinamika ekonomi global yang terus berubah, peran Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam menopang perekonomian nasional semakin tak terbantahkan. UMKM bukan hanya menjadi tulang punggung perekonomian, tetapi juga menjadi tempat inovasi, pemberdayaan masyarakat, dan penciptaan lapangan kerja. Dalam semangat memperkuat sektor ini, revisi Undang-Undang UMKM menjadi langkah…

Read More

Wajib Netral, Aparatur Negara Harus Bijak Bermedia Sosial Jelang Pemilu 2024

Oleh : Gita Oktaviani )* Dalam menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, netralitas aparatur negara, baik TNI, Polri, maupun ASN perlu untuk terus dijaga. Netralitas tersebut juga turut perlu untuk diperhatikan termasuk dalam menggunakan media sosial. Asisten Sumber Daya Manusia (AS SDM) Polri, Irjen Pol.Dedi Prasetyo, secara tegas menyampaikan pesan ini saat melakukan sosialisasi daring kepada…

Read More