Program AMN Angkat Keberagaman Identitas Budaya Lokal dalam Kebhinnekaan
Oleh: Raymond Poluan )* Keberhasilan program unggulan strategis Pemerintah Republik Indonesia (RI) melalui inisiasi Badan Intelijen Negara (BIN), yakni Asrama Mahasiswa Nusantara (AMN) mampu mengangkat keberagaman identitas dan juga budaya lokal dalam bingkai kebhinnekaan. Memang, masyarakat di Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) memiliki keanekaragaman latar belakang yang sangat luar biasa. Oleh karena itu, lantaran keberagaman yang…