Seluruh Pihak Diimbau Jaga Kondusifitas Selama Kunjungan Paus ke Indonesia

Jakarta – Polri mengajak seluruh elemen masyarakat agar turut serta menjaga kondusifitas selama kunjungan Paus Fransiskus, agar berjalan aman dan damai. “Mari bersama-sama menjaga suasana dan kondusifitas kegiatan kunjungan Paus Fransiskus agar dapat berjalan dengan aman, damai, dan lancar,” ujar Karo PID Divhumas Polri, Brigjen Pol Tjahyono Saputro. Senada, Ketua PBNU, Ulil Abshar Abdalla (Gus…

Read More

Waspada Hoaks dan Tiket Palsu Paus, Masyarakat Diimbau Lebih Berhati-Hati

Jakarta – Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Bagas Kurniawan menegaskan selebaran poster yang mengatasnamakan HMI dan berisi ajakan berdemonstrasi untuk memprotes kunjungan Paus Fransiskus merupakan informasi bohong (hoaks). PB HMI, ditegaskan Bagas, justru menyambut baik kedatangan Paus Fransiskus. Bagas juga menekankan bahwa kunjungan Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik sedunia tersebut merupakan kesempatan untuk…

Read More

Kegiatan Paus Fransiskus di Indonesia Berlangsung Khidmat Tanpa Gangguan Keamanan

JAKARTA – Rangkaian kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-6 September 2024 dipastikan akan berlangsung khidmat dan aman, dengan dukungan penuh dari berbagai organisasi lintas iman. Keberagaman Indonesia, yang menjadi simbol persaudaraan dan perdamaian, akan tercermin dalam pengamanan kunjungan Paus ini. Ketua Umum Pimpinan Pusat GP Ansor, Addin Jauharuddin, menegaskan bahwa Banser siap berperan dalam…

Read More

Paus Fransiskus Akan Kunjungi Masjid Istiqlal, Simbol Toleransi Negara Multikulural

Jakarta – Paus Fransiskus, pemimpin tertinggi Gereja Katolik dunia, melakukan kunjungan bersejarah ke Indonesia sejak 3 hinga 6 September 2024. Selain ke Gereja Katedral, dalam lawatannya Paus juga mengunjungi Masjid Istiqlal pada Kamis (5/9). Ini menandai langkah penting dalam upaya memperkuat dialog antaragama dan persatuan di negara dengan populasi Muslim terbesar di dunia. Imam Besar…

Read More

Istana Negara Sambut Kedatangan Paus Fransiskus dengan Upacara Kenegaraan

Jakarta – Paus Fransiskus, Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik sedunia dan Kepala Negara Vatikan tiba di Indonesia, kemarin (3/9/2024), dalam rangka melaksanakan perjalanan apostolik sekaligus kunjungan kenegaraan ke Indonesia. Paus Fransiskus dijadwalkan bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Rabu (4/9/2024). Paus Fransiskus tiba di Istana Negara sekitar pukul 09.35 WIB menumpangi mobil medium MPV berpelat SCV 1….

Read More

Paus Fransiskus: Semboyan Bhinneka Tunggal Ika Mencerminkan Realitas Keberagaman di Indonesia

Jakarta – Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Sedunia, Paus Fransiskus memuji semboyan Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika. Semboyan itu mencerminkan realitas keberagaman di Indonesia. Hal ini disampaikannya dalam kunjungan apostoliknya, di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (4/9). “Semboyan negara Anda, Bhinneka Tunggal Ika, bersatu dalam keberagaman secara harafiah berarti berbeda-beda tetapi tetap satu jua, berarti mengungkapkan realitas beraneka…

Read More

Presiden Jokowi dan Paus Bertemu, Perdamaian Dunia dan Toleransi Jadi Isu Utama

Jakarta – Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Sedunia, Paus Fransiskus sudah tiba di Istana Negara Merdeka Jakarta untuk melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Paus Fransiskus tiba sekitar pukul 09.35 WIB, dengan menggunakan mobil Innova Zennix berpelat SCV 1. Presiden Jokowi menyambut kedatangan Paus Fransiskus. lalu menyapa dan menyalami Paus. Dalam sambutannya, Jokowi mengatakan, Indonesia…

Read More

Paus Fransiskus ke Istana Negara, Sebut Bhineka Tunggal Ika

Jakarta – Paus Fransiskus resmi tiba di Istana Negara hari ini dalam kunjungan bersejarahnya ke Indonesia. Kunjungan ini menjadi bagian dari upayanya untuk memperkuat dialog antaragama dan mendorong persatuan di tengah keragaman masyarakat Indonesia. Dalam agenda kunjungannya menuju Istana Negara, Paus Fransiskues menyapa warga Jakarta yang menunggu di sekitar Kedutaan Besar (Kedubes) Vatikan di Jakarta,…

Read More

Paus Fransiskus Puji Semboyan Bhinneka Tunggal Ika, Serukan Perdamaian

Jakarta – Dalam kunjungan bersejarahnya ke Indonesia, Paus Fransiskus menyampaikan pidato yang penuh makna di Istana Negara, hari ini. Dalam kesempatan tersebut, pemimpin Gereja Katolik Dunia ini memuji semboyan Bhinneka Tunggal Ika, yang berarti “Berbeda-beda tetapi tetap satu,” serta menyerukan pentingnya perdamaian dan kerukunan di tengah masyarakat yang majemuk. Paus Fransiskus memulai pidatonya dengan menyapa…

Read More

Berkunjung ke Istana Negara, Paus Puji Komitmen Indonesia Jaga Persatuan Ditengah Keberagaman

Jakarta – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengatakan kunjungan pemimpin tertinggi Gereja Katolik sedunia, Sri Paus Fransiskus, ke Indonesia memiliki pesan kuat akan pentingnya merayakan perbedaan. “Kunjungan ini memiliki pesan yang sangat kuat tentang arti pentingnya merayakan perbedaan,” kata Presiden Jokowi dalam sambutannya pada pertemuan Paus Fransiskus bersama Korps Diplomatik dan wakil masyarakat di Istana…

Read More