Sinergi Masyarakat dan Aparat Cegah Pelanggaran Pilkada 2024

Oleh : Joanna Alexandra Putri )* Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 segera tiba, menandai momen penting dalam perjalanan demokrasi Indonesia. Mengingat betapa krusialnya peran setiap individu dalam memastikan kelancaran proses ini, kolaborasi antara masyarakat dan aparat sangat diperlukan.  Hanya dengan kerja sama yang baik, kita dapat mencegah berbagai bentuk pelanggaran yang mungkin terjadi dan…

Read More

Tokoh Masyarakat Imbau Warga Tidak Terhasut Provokasi OPM

Oleh : Timotius Gobay )* Sejumlah tokoh masyarakat terus mengimbau kepada seluruh warga Papua agar tidak kembali terhasut oleh adanya narasi dan isu provokasi serta propaganda dari Organisasi Papua Merdeka (OPM) demi menjaga bersama kondusivitas wilayah di Puncak Jaya. Imbauan dari para tokoh masyarakat tersebut menyusul terjadinya bentrokan dan kerusuhan di Puncak Jaya beberapa waktu lalu, sehingga…

Read More

Bahaya Judi Online Timbulkan Dampak Buruk Bagi Psikologis dan Ekonomi Nasional

Oleh Sulistya Ambarwati )* Judi online saat ini telah menjadi fenomena yang meresahkan di Indonesia. Dampaknya tidak hanya merusak secara individu tetapi juga mengancam perekonomian nasional. Meskipun tampaknya seperti aktivitas yang tidak berbahaya, judi online membawa dampak psikologis dan ekonomi yang sangat serius. Kecanduan judi online kini pun menjadi masalah yang semakin umum. Ketika seseorang…

Read More

UU Cipta Kerja Dorong Pertumbuhan UMKM dengan Kemudahan Izin Berusaha

Oleh: Dewi Pohan* Undang-Undang (UU) Cipta Kerja merupakan upaya pemerintah Indonesia untuk meningkatkan kemudahan berusaha, terutama bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). UU ini dirancang untuk menyederhanakan dan mempercepat proses birokrasi yang selama ini dianggap menghambat pertumbuhan ekonomi. Salah satu elemen kunci dari UU Cipta Kerja adalah kemudahan perizinan usaha yang diharapkan dapat menjadi…

Read More

Indonesia Gelar Sidang Kedua IPPP, Fokus pada Kemitraan Maritim

Jakarta — Indonesia menyelenggarakan Sidang Kedua Indonesia-Pacific Parliamentary Partnership (IPPP) yang bertempat di Jakarta pada 24-26 Juli 2024. Sidang ini bertujuan untuk memperkuat kemitraan maritim dengan sesama negara kepulauan sangat penting demi stabilitas kawasan. Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan DPR sebagai tuan rumah terus berupaya merangkul negara di kawasan Pasifik demi menciptakan eksosistem yang…

Read More

IPPP Ke-2, Indonesia Pererat Hubungan dengan Negara-Negara Pasifik

Jakarta – Indonesia-Pacific Parliamentary Partnership (IPPP) ke-2 berlangsung di Jakarta 24-26 Juli 2024. Dewan Perwakilan Rakyat RI atau DPR-RI menyatakan komitmennya untuk terus mengembangkan hubungan kerjasama dan kemitraan dengan negara-negara di Kawasan Pasfic melalui forum tersebut. DPR RI, Ketua DPR RI Puan Maharani mengungkapkan bahwa forum ini bertujuan untuk mengembangkan kemitraan di berbagai bidang, termasuk…

Read More

Indonesia Perkuat Posisi Diplomatik Global Melalui Sidang IPPP ke-2 di Jakarta

Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI akan kembali mengadakan pertemuan dengan parlemen-parlemen negara kawasan Pasifik melalui Indonesia-Pacific Parliamentary Partnership (IPPP) ke-2. Acara ini akan dilaksanakan pada 24-26 Juli 2024 di Jakarta dan dihadiri oleh 16 negara kawasan Pasifik, menegaskan komitmen Indonesia dalam mempererat hubungan regional. Ketua BKSAP DPR RI Fadli Zon mengungkapkan bahwa…

Read More

UU Cipta Kerja Kuatkan Fundamental Ekonomi Nasional 

Oleh: Azzahry Qotimah )* Undang-Undang (UU) Cipta Kerja merupakan salah satu kebijakan penting pemerintah dalam memajukan perekonomian nasional. Undang-undang ini bertujuan untuk menciptakan lapangan kerja yang lebih luas dan meningkatkan investasi dengan merampingkan sejumlah regulasi yang dianggap menghambat pertumbuhan ekonomi. Dengan berfokus pada beberapa sektor, termasuk tenaga kerja, investasi, usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), serta lingkungan hidup. Salah satu…

Read More

Indonesia Siap Menyelenggarakan Sidang Kedua IPPP di Jakarta

Jakarta, – Indonesia tengah bersiap menjadi tuan rumah Sidang Kedua International Parliamentary Partnership Program (IPPP) yang akan diselenggarakan di Jakarta. Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) telah melakukan berbagai persiapan guna memastikan acara besar ini berjalan dengan lancar dan sukses. Hal ini ditandai dengan pengibaran bendera dari 16 negara Pasifik di halaman depan gedung…

Read More

Kuatkan Konektivitas dan Pembangunan Inklusif, Indonesia Jadi Tuan Rumah IPPP 2024

Jakarta — Indonesia kembali memperlihatkan perannya sebagai pemain kunci di kawasan Asia-Pasifik dengan menjadi tuan rumah Sidang Kedua Indonesia-Pacific Parliamentary Partnership (IPPP) yang akan berlangsung di Jakarta pada 24-26 Juli 2024. Acara ini mengusung tema “Partnership for Prosperity: Fostering Regional Connectivity and Inclusive Development” dan diharapkan dapat mempererat konektivitas serta mendorong pembangunan yang inklusif di…

Read More