Menjaga Komitmen Bersama Tolak Radikalisme dan Khilafah di Indonesia
Oleh : Gavin Asadit )* Sebagai negara dengan populasi muslim terbesar di dunia, Indonesia telah lama menjadi contoh bagi negara-negara lain dalam menjaga kerukunan antar umat beragama. Namun, ancaman radikalisme dan gerakan khilafah yang mengancam keamanan dan stabilitas negara ini patut terus diwaspadai karena dalam perkembangnya kelompok radikal yang melakukan aksi teror sudah lebih terstruktur…