WWF Bali Rancang Proyek Penyediaan Air Minum Bagi 3,3 Juta Keluarga di Dunia Termasuk Indonesia

Bali – Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan perhelatan World Water Forum (WWF) ke – 10 di Bali saat ini sedang merancang proyek penyediaan air minum dan pengelolaan limbah untuk 3,3 juta keluarga didunia termasuk di Indonesia. Hal tersebut disampaikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono saat ditemui awak media di ITDC The Nusa Dua Badung Bali. Menurutnya,…

Read More

Kaya Pengalaman, Indonesia Berhasil Gelar WWF ke-10 dan Hasilkan Aksi Konkret Tata Kelola Air

Bali – Indonesia menjadi tuan rumah perhelatan Forum Air Dunia atau World Water Forum (WWF) ke-10 sejak 20-25 Mei 2024. Masyarakat pun optimis, Pemerintah sukses menggelar ajang bergengsi tersebut. Meningkatnya risiko kelangkaan dan ketersediaan air membuat isu ketahanan air menjadi sangat penting. Oleh karena itu, isu ini telah menjadi salah satu prioritas dalam Sustainable Development…

Read More

KPU Terus Terima Masukan dan Saran Terkait Evaluasi Pasca Pemilu 2024

Oleh: Muhammad Adam Dalam upaya memastikan kualitas demokrasi yang lebih baik, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mengajak seluruh elemen masyarakat untuk terus memberikan masukan dan saran terkait evaluasi penyelenggaraan Pemilu 2024. Langkah ini sejalan dengan komitmen KPU dalam menghadapi evaluasi pasca pemilu di hadapan Komisi II DPR RI pada Rabu, 15 Mei 2024. Anggota KPU…

Read More

Deklarasi Menteri WWF ke-10 Angkat Pengelolaan Air Terpadu pada Pulau Kecil

BALI — Deklarasi Menteri dalam World Water Forum (WWF) ke-10 mengangkat pengelolaan air secara terpadu pada pulau-pulau kecil dunia. Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono menjelaskan bahwa salah satu poin penting dalam pelaksanaan Deklarasi Menteri dalam WWF adalah mengenai kepentingan pulau-pulau kecil. Indonesia selaku tuan rumah ajang forum air tingkat dunia itu mengangkat dan mendorong isu pengelolaan…

Read More

Inovasi dan Percepatan Pembangunan di DOB Papua Mampu Tekan Inflasi

Oleh: Serlina Wayar )* Inovasi dan percepatan pembangunan di Daerah Otonomi Baru (DOB) Papua mampu menekan angka inflasi di Bumi Cenderawasih, sehingga kesejahteraan masyarakat wilayah tersebut juga mengalami peningkatan kualitas. Peningkatan akan kualitas hidup masyarakat di Papua harus terwujud, namun terdapat beberapa tantangan menghadang, salah satunya adalah tingkat inflasi dengan angka yang cukup tinggi di…

Read More

Pemerintah Dorong Investasi ke Sektor Pengetahuan di WWF ke-10

BALI — Pemerintah Republik Indonesia (RI) terus mendorong terwujudnya investasi ke sektor pengetahuan bagi peningkatan pariwisata Bali di ajang WWF ke-10. Dirjen Kemendikbudristek, Hilman Farid mengatakan bahwa adanya investasi pada ilmu pengetahuan, riset dan juga preservasi memang sangat penting utamanya bagi keberlanjutan sektor pariwisata. Karena dengan adanya investasi pada hal-hal tersebut, maka mampu semakin mengembangkan…

Read More

Menko Marves Sebut Kesuksesan WWF 2024 Berkat Kepemimpinan Presiden Jokowi

BALI — Menko Marves RI, Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan banyak apresiasi dari para delegasi kepada Indonesia akan pelaksanaan KTT WWF ke-10. Salah satunya dari Presiden Fiji yang mengaku dirinya sangat mengagumi dan percaya kalau Indonesia saat ini merupakan negara luar biasa. Lebih lanjut, Luhut menjelaskan bahwa sebagai tuan rumah ajang forum air tingkat dunia, Indonesia…

Read More

Menteri PUPR Ungkap Indonesia Terus Dorong Tata Kelola Air Agar Mendatangkan Manfaat bagi Seluruh Pihak

BALI — Menteri PUPR mengungkapkan bahwa Indonesia terus mendorong tata kelola air agar mendatangkan manfaat bagi seluruh pihak di dunia dalam KTT WWF ke-10. Terkait hal itu, Menteri PUPRBasuki Hadimuljono menyampaikan bahwa dengan adanya pelaksanaan World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali mampu mendatangkan banyak sekali orang. “Kita sebenarnya ekspektasinya 13 sampai 15 ribu, tapi…

Read More

WWF ke-10 di Bali Hasilkan 113 Proyek hingga Senilai 9,4 Miliar USD

BALI — World Water Forum (WWF) ke-10 di Bali Hasilkan 113 proyek hingga senilai 9,4 miliar USD. Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono menjelaskan bahwa dalam forum air tingkat dunia yang berlangsung di Indonesia tersebut bmenyusun beberapa proyekhin Tidak tanggung-tanggung, bahkan proyek air tersebut hingga sebanyak 113 dengan nilai mencapai 9,4 miliar USD. Dengan banyaknya proyek tersebut,…

Read More