Aparatur Negara Wajib Jaga Netralitas Selama Pemilu

Oleh : Devi Putri Anjani )* Pemilu merupakan ajang lima tahunan untuk menentukan kepemimpinan selanjutnya. Oleh sebab itu, diperlukan netralitas dari seluruh penyelenggara Pemilu maupun aparatur negara agar suksesi kepemimpinan tersebut dapat berjalan dengan lancar.  Pada setiap pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu), tantangan terbesar selalu berkaitan dengan netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN). Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara…

Read More

Mengapresiasi Komitmen Apkam Lindungi Masyarakat Papua dari KST dan KKP

Oleh : Rebecca Marian )* Aparat Keamanan memiliki komitmen yang sangat kuat untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di seluruh wilayah Papua, terutama dari gangguan pihak tidak bertanggungjawab seperti keberadaan Kelompok Separatis dan Teroris (KST) serta Kelompok Kriminal Politik (KKP). Mengenai hal tersebut, Kepala Operasi Damai Cartenz 2024, Komisaris Besar Polisi (Kombes Pol)…

Read More

Cegah Isu Hoax Pemilu, Masyarakat Diimbau Bijak Bermedsos

Oleh : Rivka Mayangsari*) Media sosial merupakan salah satu cara untuk menyebarkan berbagai macam informasi, benar atau salah, bohong maupun jujur. Berita bohong atau hoaks menjadi penyebaran informasi yang paling diantisipasi kepolisian. Sebab, dampak penyebaran berita bohong dapat mengakibatkan perpecahan antarwarga di negara Indonesia. Peningkatan isu hoax terkait Pemilu 2024 cukup signifikan sejak bulan November…

Read More

Apresiasi Penanganan Gangguan KST Papua oleh Aparat Keamanan

Oleh: Norri Margareth *) Aparat keamanan mencatat gangguan keamanan yang dilakukan oleh Kelompok Separatis dan Teroris Papua (KST Papua) terjadi sebanyak 200 kali sepanjang tahun 2023 dan menimbulkan korban jiwa. Pihak kepolisian maupun TNI pun melakukan serangkaian upaya guna menangani gangguan tersebut. Hal ini membuktikan bahwa aparat keamanan terus berupaya dalam menjalankan tugas guna memberantas dan menindak…

Read More

Menangkal Hoax Pemilu 2024 Menjadi Tanggung Jawab Bersama

Oleh :  Haikal Fathan Akbar )* Pemerintah melalui berbagai langkah dan komitmen kuatnya, menegaskan tindakan-tindakan strategis dalam menjaga integritas proses Pemilu 2024. Dari pengambilan tindakan takedown terhadap konten yang terindikasi sebagai hoaks hingga upaya mendorong diskusi yang sehat, menjadi poin utama dari strategi mereka. Inisiatif ini diharapkan dapat membawa dampak positif dalam meningkatkan kualitas demokrasi serta…

Read More

Mewujudkan Pesta Demokrasi 2024 yang Aman dan Kondusif

Oleh : Rivka Mayangsari*) Pemilihan Umum atau Pemilu sudah di depan mata. Berbagai pihak dan elemen masyarakat bekerjasama untuk mewujudkan  pesta demokrasi yang aman dan kondusif. Sejumlah persiapan sedang dimatangkan, baik oleh penyelenggara pemilu, pemerintah dan aparat keamanan  setempat maupun segenap unsur masyarakt, agar event lima tahunan ini bisa terselenggara dengan damai dan lancar. Lembaga penyelenggara Pemilu…

Read More

Dukungan Masyarakat Diperlukan Dalam Upaya Pembebasan Pilot Susi Air

Oleh Thomas Wanggai )*  Perjalanan panjang menuju pembebasan pilot Susi Air, Philip Mehrtens, dari tangan Kelompok Separatis Teroris (KST) di Papua, penuh tantangan, ketegangan, dan kerja sama antara pemerintah Indonesia dengan berbagai pihak terkait. Langkah awal pemerintah terfokus pada koordinasi yang kuat antara aparat keamanan, intelijen, dan pihak terkait lainnya. Pusat dan Pemerintah Daerah Papua berkolaborasi…

Read More

Masyarakat Papua Menolak Separatisme, Papua Adalah Bagian Final NKRI

Oleh Belinda Faan )* Indonesia, sebagai negara kepulauan dengan keberagaman budaya dan etnis, memiliki sejarah panjang yang mengikat seluruh wilayahnya dalam satu kesatuan, termasuk Papua. Papua, yang terletak di ujung timur Indonesia, memegang peran penting dalam keragaman tersebut. Artikel ini bertujuan untuk menegaskan bahwa Papua adalah bagian sah dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan…

Read More

Masyarakat Wajib Tolak Politik SARA Guna Ciptakan Pemilu Damai

Oleh : Doni Laksana )* Menghindari politik Suku, Agama, Ras, dan Antar Golongan (SARA) adalah salah satu langkah penting untuk mewujudkan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang damai dan bermartabat. Karena isu SARA dapat menciptakan ketegangan dalam masyarakat dan merugikan proses demokrasi. Selain itu politik SARA juga dapat memecah belah masyarakat berdasarkan perbedaan suku, agama, ras, dan…

Read More