Bersatu Mencegah Politik Uang Menuju Pemilu 2024 yang Adil

Oleh : Joanna Alexandra Putri )* Tahun 2024 menjadi momen krusial bagi bangsa Indonesia dengan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) yang akan menentukan arah masa depan negara. Dalam rangka menjaga integritas dan kejujuran Pemilu, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Semarang dan Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI) berkomitmen untuk memitigasi risiko politik uang. Upaya bersama…

Read More

Mewaspadai Provokasi Penolakan Proyek IKN Nusantara

Oleh : Andika Pratama Pemindahan Ibu Kota Negara Nusantara merupakan Proyek Stategis Nasional yang tidak lepas dari kontroversi padahal konsep Smart City yang diusung oleh Ibu Kota Negara Nusantara, yang menempatkan keberlanjutan dan ramah lingkungan sebagai pilar utama. Penolakan terhadap pemindahan Ibu Kota Negara Nusantara muncul dari berbagai pihak dan membawa sejumlah kontroversi. Beberapa kelompok…

Read More

KST Papua Menghambat Proses Pembangunan Infrastruktur di Papua

Oleh: Theresia Ana Sawaki )* Papua merupakan salah satu provinsi yang kaya akan keberagaman, baik dari segi budaya, sumber daya alam, maupun populasi penduduknya. Namun, sayangnya provinsi ini juga kerap diterpa oleh konflik, salah satunya adalah konflik Kelompok Separatis dan Teroris (KST) Papua. Konflik ini bukan hanya mengguncang stabilitas keamanan di Papua, tetapi juga berdampak pada proses pembangunan di…

Read More

Tokoh Agama Berperan Dorong Masyarakat Wujudkan Pemilu 2024 Kondusif

Oleh : Ananda Prameswari )* Para tokoh agama merupakan figur sentral yang mendapat kepercayaan masyarakat. Oleh karenanya, peran serta pemuka agama untuk mendorong masyarakat dalam mewujudkan situasi kondusif menjadi sangat penting. Pengurus Jam’iyyah Ahlith Thariqah al-Mu’tabarah an-Nahdliyah (Jatman) di seluruh Provinsi Jawa Timur (Jatim) menggelar pertemuan bersama dengan sebanyak 100 mursyid dari berbagai macam kota…

Read More