Pemilu Harus Menjadi Momentum Adu Gagasan Demi Kepentingan Bangsa

Oleh : Barra Dwi Rajendra )* Pemilihan Umum (Pemilu), terutama Pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024, semakin dekat yaitu bulan Februari 2024. Masyarakat telah memanaskan diri dengan antusiasme dan harapan agar proses Pilpres berjalan sesuai dengan prinsip-prinsip Luber-Jurdil yang mendasar.  Seluruh rangkaian tahapan Pilpres, mulai dari penentuan calon hingga pemungutan suara, diharapkan berlangsung lancar dan tanpa…

Read More

Pemerintah Dorong Keterlibatan Seluruh Elemen Masyarakat Kawal Pemekaran Wilayah Papua

Oleh : Sita Lairana )* Sebagai upaya mempercepat pembangunan di Tanah Papua, Presiden Joko Widodo menetapkan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Rencana Induk Percepatan Pembangunan Papua (RIPPP) Tahun 2022–2041, pada 17 April 2023 lalu, yang di dalamnya mengemban tiga misi besar pembangunan di Papua, yakni Papua Sehat, Papua Cerdas, dan Papua Produktif. Percepatan pembangunan tersebut merupakan upaya serius memajukan dan menyejahterakan rakyat Papua. …

Read More

Dukungan Masyarakat Terhadap Proyek Rempang Eco City Terus Mengalir

Oleh: Ginanjar Putra )* Masyarakat mendukung adanya Proyek Rempang Eco City. Hal ini dilakukan karena mendukung proyek Rempang Eco City adalah langkah yang bijaksana dan mendalam dalam memajukan Kepulauan Riau ke masa depan yang lebih hijau, berkelanjutan, dan sejahtera.  Proyek Rempang Eco City mengutamakan keberlanjutan lingkungan. Ini adalah langkah besar dalam pelestarian alam dan ekosistem…

Read More

Sebar Teror, KST Papua Kembali Aniaya Nakes

Oleh : Theresia Wopari )* Puluhan anggota Kelompok Separatis dan Teroris (KST) Papua melakukan penganiayaan terhadap lima anggota tenaga kesehatan (Nakes) dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) yang sedang bertugas di Amuma, Yahukimo yang sedang bertugas untuk memeriksa masyarakat yang disinyalir mengalami kelaparan. KST Papua dilaporkan telah melakukan penganiayaan pada sejumlah lima orang Nakes dari Kemenkes. Kejadian…

Read More

Kerukunan Umat Beragama Kunci Sukses Pemilu Damai

Oleh : Barra Dwi Rajendra )* Kerukunan umat beragama menjadi salah satu kunci sukses untuk mewujudkan Pemilu damai. Dengan adanya partisipasi umat beragama tersebut, maka diharapkan pesta demokrasi akan berjalan lancar. Kemajemukan budaya, agama, dan kepercayaan adalah salah satu kekayaan besar Indonesia. Negara ini dikenal sebagai negara dengan beragam suku, agama, dan budaya yang hidup…

Read More

Sejumlah Lembaga Rilis Survei Capres Terbaru, Elektabilitas Ganjar Merajai di Jatim dan Jateng

JAKARTA — Sejumlah lembaga survei independen telah merilis hasil jajak pendapat terbaru yang telah mereka lakukan. Hasilnya adalah elektabilitas dari Ganjar Pranowo ternyata terus merajai di Provinsi Jawa Timur dan juga Jawa Tengah. Lembaga Survei Indonesia (LSI) menggambarkan bahwa Jatim masih didominasi oleh Ganjar Pranowo dengan besaran angka elektoral hingga 50,2 persen. Sama halnya di…

Read More

PDI Perjuangan Tetap Solid dan Tidak Akan Terpecah, Ganjar Tegaskan Jawa Tengah Juga sampai Hari Ini Masih Kandang Banteng

Oleh : Septa Kurnia Wibowo )* PDI Perjuangan nyatanya tetap terus solid dan tidak akan pernah bisa terpecah belah meski di tengah adanya dinamika politik yang terjadi belakangan di Indonesia. Hal tersebut kemudian membuat Ganjar Pranowo menegaskan pula bahwa Provinsi Jawa Tengah sampai detik ini masih menjadi kandang banteng. Calon Presiden Republik Indonesia (Capres RI)…

Read More

Relawan GMP Gencarkan Sosialisasi Ganjar di Jawa Barat Melalui Ajang Olahraga

JAWA BARAT — Sukarelawan Ganjar Muda Padjajaran (GMP) terus menggencarkan sosialisasi Capres yang diusung oleh koalisi PDI Perjuangan tersebut di Provinsi Jawa Barat melalui ajang olahraga. Mereka menggelar sebuah tunamen voli bersama dengan seluruh warga masyarakat di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Terkait hal itu, Koordinator Pusat Ganjar Muda Padjajaran, Rendra Wibawa Setiawan mengatakan bahwa terdapat…

Read More