UU Cipta Kerja Sebagai Perisai Tantangan Ekonomi Global
di Masa Depan Oleh : Kyara Savitri )* Di tengah tren pemulihan ekonomi global dan nasional pascapandemi Covid-19, perekonomian Indonesia pada 2024 disinyalir menghadapi sejumlah ketidakpastian. Hal ini salah satunya dipengaruhi faktor eksternal, seperti perang Israel-Palestina dan Rusia-Ukraina, serta ancaman perubahan iklim yang dapat mengganggu rantai pasok pangan. Selain itu, inflasi dan kenaikan suku bunga,…